Rabu, 24 Juni 2009

1.Kemukakan apa yang dimaksud dengan Provider ?

Yang dimaksud dengan provider adalah perusahaan yang menyediakan berbagai layanan yang menyangkut Internet dan biasa disebut ISP (Internet Service Provider). Mereka memberikan layanan dial-up yang menghubungkan komputer anda dengan Internet melalui modem atau leased line atau disebut juga sebagai pemberi hosting dan domain blog gratis.

2.Tuliskan prosedur dalam mengubah background blogger ?

Prosedur mengubah background1. Masuk ke blog2. Pilih layout3. Pilih template baru4. Trus pilih deh template yang diinginkanCara yang kedua kita gunakan template dari pihak ke-3, nah gmn memilihnya?? Cari saja di google search ketikan” template gratis untuk blogger” nah tuh pilihannya banyak tinggal pilih. Setelah itu download ato copy CSSnya\HTML tergantung tawaran dari situsnya.Ehm masukkan CSS lewat1. Masuk ke blog2. Pilih edit Html3. Lalu masukkan CSS\HTML ke dalam Kotak dialog lalu4. Save setting

3.kemukakan cara menginput data ke posting hingga dapat ditampilkan di blogger ?

Cara menginput data ke posting- Buka www.blogger.com- Masukkan alamat gmail masing-masing- Setelah muncul dasbor, Klik entri baru- Masukkan data diposting- Klik simpan sekarang kemudian klik terbitkan entri- Setelah berhasil klik lihat blog

4.Tuliskan cara mengedit data posting di dalam blog ?

Cara mengedit data posting di dalam blog- Klik >> “Pengaturan”. Maka kamu akan disambungkan ke halaman pengaturan blog. Dalam halaman pengaturan terdapat beberapa menu pengaturan seperti pengaturan dasar, publikasi, format, komentar, dll.- Klik >> “Tata Letak”. Maka kamu akan di sambungkan ke halaman konfigurasi tata letak atau bagian layout blog. Disini kamu bisa melakukan konfigurasi Element Halaman, Font dan Warna, Edit Html, atau pilih template baru untuk tampilan blog.- - Klik >> “Lihat Blog”. Maka kamu akan disambungkan ke halaman depan tampilan blog kamu. Sedikit tambahan: Halaman utama / depan adalah halaman tampilan bila kamu/orang lain membuka blog kamu melalui alamat url blog kamu.

5.Tuliskan cara menambah blog didalam blog yang telah ada ?

Buka www.blogger.com- Buka alamat gmail masing-masing- Setelah muncul dasbor, klik buat blog disebelah kanan atas- Isi data sesuai dengan yang diminta kemudian klik lanjutkan- Pilih salah satu template kemudian klik lanjutkan- Setelah blog jadi klik mulai blogging

6.Sebelum kita masuk ke dalam blog apa yang anda lakukan terlebih dahulu ?

Sebelum masuk kedalam blog terlebih dahulu klik Buka www.blogger.com kemudian masukkan alamat gmail masing-masing setelah itu akan muncul blog masing-masing.

7.Tuliskan cara mengirim e-mail atau g-mail secara jelas ?

Cara mengirim e-mail atau g-mail:Langkah pertama, ketikkan alamat http://mail.google.com , kemudian masuk ke form login.• Ketik username dan password kemudian klik Sign In• Klik Compose Mail• To : ketik alamat email tujuan, misal teman@gmail.com• Subject : ketik judul email , misal testing email• Kotak form besar adalah tempat untuk mengetikkan isi email.Setelah selesai, kemudian klik Send. Dan email pun terkirim. Jika ternyata salah memasukkan alamat email, akan ada pemberitahuan dari Gmail.Selamat mencoba.

8.Tuliskan cara merubah kolom blog menjadi 3 kolom dengan jelas ?

Cara merubah kolom menjadi 3 kolom:TAHAP I

  1. OPEN BLOG ANDA ( http://www.blogger.com/)
  2. Maka anda akan Masuk di HOME Best Blogger anda
  3. kemudian klik di bagian TATALETAK
  4. langsung pilih EDIT HTMLBuat layar menjadi Dual Screen dengan cara :1. jika menggunakan Mozila melalui :- Klik File dan pilih New Tab- Maka akan terlihat layar baru dibagian atas2. Jika menggunakan Explorer melalui :- Klik File New Windows- Maka akan terlihat layar baru dibagian bawahApabila layar baru telah muncul maka anda telah siap untuk masuk ketahapan selanjutnya.TAHAP II1. KLIK Layar baru dan open Google.co.id2. ketik Tempalte blog free3. pilih bagian yang bertuliskan Hight Quality4. klik bagian tersebut, maka akan tampil
  5. kemudian pilih 3 kolom themes
  6. jika pilih bagian tersebut , maka akan tampil beberapa model template 3 kolomkemudian pilih gambar 3 kolom dengan klik di bagian More Detail seperti dibawah ini :
    (1) setelah bagian gambar tampil. Klik dibagian kotak script(2) klik didalam kotak tersebut(3) anda blok dengan perintah CTRL + A(4) dan langsung anda Copy dengan perintah CTRL + C(5) perintah untuk membuat tempalte telah selesaiTAHAP III1. anda buka kembali layar pertama yang berisikan blog anda2. perhatikan apakah anda masih dalam posisi di EDIT HTML3. jika anda masih berada di bagian tersebut;4. klik kotak scrip tersebut5. kemudian anda blok6. dan dihapus isi script tersebut dengan perintah delete
  7. setelah kotak sript setelah kosong , maka anda langsung mempastekan data yang telah anda copy ke dalam kotak script tersebut dengan peintah CTRL + V.
  8. setelah script telah tercopy didalam kotak script maka anda klik simpan template dibagian bawah kotak.
  9. aka akan tampil tulisan dibawah ini
  10. klik bagian yang dilingkari yaitu Klik Konfirmasi dan simpan (Jika terjadi kesalahan maka kalimat diatas tidak tampil dan caranya pilih template 3 kolom yang lain.)
  11. kemudian klik LIHAT BLOG untuk hasil akhir.
  12. selamat mencoba

9.Bagaimana cara membuat dual screen ( layar ) pada mozila dan explorer ?

Cara membuat duel screen:Klik mozila atau explorer- Setelah mozila di buka klik File kemudian pilih New- Setelah explorer dibuka klik File kemudian pilih New lalu Window

10.Apa yang dimaksud dengan Script di HTML ?


Script adalah perintah-perintah yang berbentuk coding.Jadi script di html adalah perintah yang pakai bahasa pemprograman html

Senin, 18 Mei 2009

TUGAS KOMPUTER

MEMBUAT DATA KE BLOG
Open Blog (tampil Blogger masing2)
Entri Blog/Edit Blog (posting).
1. Password dan User E-mail/Gmail dan Password Gmail
2. Tampil Blog
> Sign In----> Ruang Blogger (Home Blog).
Input Data ke Blog Melalui Postinga.
Klik Entri Baru: > simpan sekarang
> terbitkan entri

Proses mendownload Design Background Blogger, yaitu:

1. Buka www.google.co.id
2. Cari Design Blogger Template
3. Pilih Template yang sesuai dengan tampilan blog kita, lalu download.

SEJARAH INTERNET

Sebelum Internet ada, ARPAnet (US Defense AdvancedResearch Projects Agency) atau Departemen Pertahanan Amerika pada tahun 1969 membuat jaringan komputer yang tersebar untuk menghindarkan terjadinya informasi terpusat, yang apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan. Jadi bila satu bagian dari sambungan network terganggu dari serangan musuh, jalur yang melalui sambungan itu secara otomatis dipindahkan ke sambungan lainnya. Setelah itu Internet digunakan oleh kalangan akademis (UCLA) untuk keperluan penelitian dan pengembangan teknologi. Dan baru setelah itu Pemerintah Amerika Serikat memberikan ijin ke arah komersial pada awal tahun 1990.Sejarah intenet dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S.Defense Advanced Research Projects Agency(DARPA) memutuskan untukmengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputersehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan namaARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satusama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang ia ciptakansetahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu mudah sehingga langsungmenjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @juga diperkenalkan sebagai lambangpenting yang menunjukkan "at" atau "pada". Tahun 1973, jaringan komputer ARPANETmulai dikembangkan ke luar Amerika Serikat. Komputer University College di Londonmerupakan komputer pertama yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringanArpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan BobKahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakalpemikiran internet. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex.Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasilmengirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahunkemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuksebuah jaringan atau network. Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin,menciptakan newsgroups pertama yang diberi nama USENET. Tahun 1981 FranceTelecom menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, dimanaorang bisa saling menelpon sambil berhubungan dengan video link.Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari semakin banyak, makadibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan. Pada tahun 1982dibentuk Transmission Control Protocol atau TCP dan Internet Protokol atau IP yang kitakenal semua. Sementara itu di Eropa muncul jaringan komputer tandingan yang dikenaldengan Eunet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara-negara Belanda,Inggris, Denmark dan Swedia. Jaringan Eunet menyediakan jasa e-mail dan newsgroupUSENET.Untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang ada, maka pada tahun 1984diperkenalkan sistem nama domain, yang kini kita kenal dengan DNS atau DomainName System. Komputer yang tersambung dengan jaringan yang ada sudah melebihi1000 komputer lebih. Pada 1987 jumlah komputer yang tersambung ke jaringanmelonjak 10 kali lipat manjadi 10.000 lebih.Tahun 1988, Jarko Oikarinen dari Finland menemukan dan sekaligus memperkenalkanIRC atau Internet Relay Chat. Setahun kemudian, jumlah komputer yang salingberhubungan kembali melonjak 10 kali lipat dalam setahun. Tak kurang dari 100.000komputer kini membentuk sebuah jaringan. Tahun 1990 adalah tahun yang palingbersejarah, ketika Tim Berners Lee menemukan program editor dan browser yang bisamenjelajah antara satu komputer dengan komputer yang lainnya, yang membentukjaringan itu. Program inilah yang disebut www, atau Worl Wide Web.Tahun 1992, komputer yang saling tersambung membentuk jaringan sudah melampauisejuta komputer, dan di tahun yang sama muncul istilah surfing the internet. Tahun1994, situs internet telah tumbuh menjadi 3000 alamat halaman, dan untuk pertamakalinya virtual-shopping atau e-retail muncul di internet. Dunia langsung berubah. Ditahun yang sama Yahoo! didirikan, yang juga sekaligus kelahiran Netscape Navigator1.0

CARA MENGEDIT KALIMAT YANG SUDAH DIMUAT/DIPOSTING

a. Klik Kustomisasi
b. Klik Posting
c. Edit Entri
d. Klik Tanda "Contreng"

ALUR GRAFIK ( FLOWCHART) TERJADINYA INTERNET KE KOMPUTER

ALUR GRAFIK ( FLOWCHART) TERJADINYA INTERNET KE KOMPUTER
1. Internet service provider
2. leased channel ( penghubung)
3. modem high speed
4. switch 100 Mbps
5. ethernet RJ-45
6. PC yang dijadikan NAT sebagai Gateway dan Router
7. komputer yang ada di warnet atau dalam RT-RW-Net